MLS Cup 2025: Inter Miami vs Vancouver Whitecaps, Messi Tantang Müller
Playoff MLS 2025 mencapai puncaknya: juara Wilayah Timur, Inter Miami, akan bertemu juara Wilayah Barat, Vancouver Whitecaps FC, di final MLS Cup 2025! Inter Miami yang diperkuat Lionel Messi menjadi tim pertama yang memastikan tempat di partai final setelah menghajar New York City FC 5-1...
Milan Gebuk Lazio, Allegri Dikartu Merah Gara-gara Omongan Ini
Pelatih AC Milan Massimiliano Allegri dikartu merah di akhir kemenangan atas Lazio 1-0. Allegri mengungkapkan penyebab pengusirannya itu. Pada pertandingan di San Siro, Minggu (30/11) dinihari WIB, Rafael Leao muncul sebagai penentu kemenangan Rossoneri. Leao jadi pembeda dengan golnya di awal babak kedua. Ketegangan...
Klasemen Liga Inggris Jelang Big Match Chelsea vs Arsenal Malam Ini
Berikut ini hasil pertandingan dan update sementara klasemen Premier League pada akhir pekan, menjelang rangkaian laga hari Minggu (30/11/2025), termasuk duel besar Chelsea kontra Arsenal. Beberapa pertandingan Liga Inggris sudah dimainkan lebih dulu. Tottenham Hotspur menelan kekalahan 1-2 di kandang sendiri saat menjamu Fulham. Newcastle...
Man City Nyaris Gagal Menang, Foden: Laga yang Liar
Manchester City sempat membuang keunggulan dua gol, sebelum menang dramatis atas Leeds United di masa injury time. Phil Foden menyebutnya salah satu laga terliar. Man City tampak mengontrol pertandingan dengan nyaman, saat menjamu Leeds United di Etihad, Sabtu (29/11/2025) malam WIB. Mereka sudah unggul 2-0...
Hansi Flick Kangen Raphinha
Raphinha akhirnya kembali tampil untuk Barcelona. Pelatih Blaugrana, Hansi Flick, mengungkapkan betapa ia merindukan kehadiran winger Brasil itu selama masa cedera. Hampir satu bulan Raphinha menepi dari skuad Barcelona akibat cedera hamstring. Pemain berusia 28 tahun itu harus absen dalam sembilan pertandingan. Tanpa Raphinha,...
Roberto Carlos: Bukan Aku Bek Kiri Terbaik Real Madrid Sepanjang Masa
Roberto Carlos mengaku dirinya bukan kiri terbaik Real Madrid sepanjang masa. Carlos angkat topi ke penerusnya, Marcelo! Roberto Carlos pernah memperkuat Real Madrid pada 1996-2007. Di eranya, Carlos terkenal sebagai bek kiri yang kencang larinya dan keras tembakannya. Roberto Carlos mengemas 527 penampilan buat...
Apa Iya Man City No Haaland No Party?
Erling Haaland gendong Manchester City di Liga Inggris dengan gol-golnya. Tapi Pep Guardiola bilang, The Citizens nggak ketergantungan sama sang striker, kok! Manchester City sudah cetak 24 gol di Liga Inggris sejauh ini sampai pekan ke-12. Lebih dari setengahnya dicetak oleh Erling Haaland dengan 14...
Chelsea vs Arsenal: Merino Masih Jadi Andalan The Gunners di Lini Depan
Arsenal tampaknya masih akan mengandalkan Mikel Merino sebagai ujung tombak saat menghadapi Chelsea. Merino tampil impresif ketika dimainkan sebagai striker darurat. Arsenal dijadwalkan melawat ke Stamford Bridge pada laga Premier League, Minggu (30/11/2025). Laga bertajuk Derby London ini diprediksi berlangsung panas. Kedua tim memang sedang...
Siapa yang Mau Sergio Ramos?
Sergio Ramos akan habis kontraknya dengan Monterrey di akhir tahun 2025. Sang bek veteran masih jaga asa buat tampil di Piala Dunia 2026, cari klub baru! Sergio Ramos sudah memperkuat Monterrey sejak Januari 2025. Kontraknya yang berdurasi selama setahun, tidak diperpanjang klub Meksiko tersebut. ...
Guardiola Akui Dirinya yang Salah hingga Man City Alami Dua Kekalahan Beruntun
Manajer Manchester City, Pep Guardiola, menegaskan bahwa ia sama sekali tidak meragukan kualitas para pemainnya meski timnya menelan dua kekalahan beruntun. Menurut Guardiola, hasil buruk itu murni akibat kesalahan dirinya sendiri. Manchester City saat ini berada di posisi ketiga klasemen Premier League dengan 22 poin....
Showing 531 to 540 of 5194 results